Senin, 07 November 2016

JARINGAN EPITELIUM BATANG BERLAPIS SEMU

v  CIRI – CIRI :
1.      Tinggi sel bervariasi,
2.      Melekat pada membran dasar,
3.      Sel yang tinggi mencapai permukaan apikal epitelium,
4.      Nukleus sel terdapat pada ketinggian yang berbeda,
5.      Terdapat misalnya pada bagian dalam saluran pernapasan, berfungsi mengeluarkan debu yang terperangkap pada lendir dari paru-paru.

v LETAK :
1.      Rongga hidung
2.      Trakea

v FUNGSI :
1.      Proteksi
2.      Sekresi
3.      Gerakan zat melalui permukaan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar